PENERAPAN STRATEGI PEMASARAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN USAHA KECIL DAN MENENGAH DI DESA WAWOANGI KEC. SAMPOIAWA DITENGAH PANDEMIC COVID-19

Authors

  • Rudi Abdullah Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton https://orcid.org/0000-0002-2480-0673
  • Ernawati Malik Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton
  • LM Hasrul Adan Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton
  • Asrianti Dja’wa Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v2i1.1455

Keywords:

Strategi Pemasaran, SWOT, UMKM

Abstract

Strategi pemasaran merupakan hal yang sangat penting bagi suatu perusahaan dimana strategi pemasaran merupakan salah satu cara untuk mencapai tujuan suatu perusahaan. Begitu juga pada usaha kecil menengah perlu menerapkan suatu strategi pemasaran. Permasalahan yang dihadapi oleh usaha kecil menengah yaitu sebagai berikut: 1) Kurangnya Modal untuk mengembangkan usaha, 2) Strategi Pemasaran, dan 3) Ketergantungan usaha mikro yang cukup tinggi terhadap musim dan permintaan pasar sehingga menyebabkan semua kegiatan usaha menjadi fIuktuatif dan sulit untuk dikembangkan atau mengembangkan. Apalagi dimasa pandemi Covid-19 berdampak pada perekonomian Indonesia. Penurunan kinerja ekonomi tidak hanya dirasakan perusahaan besar yang multinasional tetapi juga sangat dirasakan oleh pelaku Usaha Mikro Kecil Menangah. Maka dari itu Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji bagaimana cara menerapkan strategi pemasaran sebagai upaya meningkatkan usaha kecil dan menengah dimasa pandemik dengan menggunakan analisis SWOT. Strategi analisis SWOT merupakan teknik yang di pilih untuk melakukan penguatan strategi pemasaran sehingga dapat meningkatkan keunggulan bersaing Usaha Mikro Kecil Menengah dalam masa Pandemik.

Author Biographies

Rudi Abdullah, Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Ernawati Malik, Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

LM Hasrul Adan, Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Asrianti Dja’wa, Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo

Jurusan Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Halu Oleo

References

Abdullah, Rudi, and Asrianti Dja’wa. "Pelatihan Pengelolaan Keuangan Badan Keswadayaan Masyarakat (Bkm) Di Kelurahan Lipu Kota Baubau Sulawesi Tenggara." Prosiding Konferensi Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat dan Corporate Social Responsibility (PKM-CSR) 2 (2019): 1494-1508.

Abdullah, Rudi. "Pelatihan Pengelolaan Keuangan Kelompok Masyarakat (POKMAS) di Kelurahan Lipu Kota Baubau Sulawesi Tenggara." Proceeding of The URECOL (2020): 31-39.

Pratiwi, E. T., Abdullah, R., & Abdullah, L. O. D. (2018). Training of Financial Management on Society Self-Helping Agency at Kelurahan Palabusa, Baubau City, Southeast of Sulawesi. Seminar Nasional dan The 5th Call For Syariah Paper (SANCALL) 2018.

Mubarok, NuruI, dan Eriza Yolanda Mladina. 2017. Strategi Pemasaran dalam meningkatkan penjuaIan pada UMKM VoI.3 No.1

Mursud M.,2014, Manajemen Pemasaran. Jakarta:Bumi Aksara

Downloads

Published

2021-02-26

How to Cite

Abdullah, R., Malik, E., Adan, L. H., & Dja’wa, A. (2021). PENERAPAN STRATEGI PEMASARAN SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN USAHA KECIL DAN MENENGAH DI DESA WAWOANGI KEC. SAMPOIAWA DITENGAH PANDEMIC COVID-19. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 76–80. https://doi.org/10.31004/cdj.v2i1.1455