Dinamika Pembelajaran Jarak Jauh Bagi Guru dan Siswa Masa Pandemi Covid-19 di Lingkungan SDN Harapan Jaya IX Bekasi

Apriyanti Widiansyah* -  Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, Indonesia
Fara Diba Catur Putri -  Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
ABSTRAK

 

Berbagai kebijakan untuk menanggulangi pandemi Covid-19 dikeluarkan pemerintah. Sejak diumumkannya pada 2 Maret 2020 adanya warga Indonesia yang terpapaar Covid-19 telah merubah tatanan hidup di masyarakat, hingga saat ini. Tidak hanya pada sektor ekonomi yang berdampak, dalam bidang pendidikan pun telah melahirkan permasalahan baru sehingga mewajibkan proses pembelajaran guru dan siswa untuk sementara waktu dilakukan dari rumah. Hal demikian perlu dilaksanakan untuk meminimalisir kontak fisik secara massal, untuk dapat memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19, namun demikian, pelaksanaan pembelajaran secara daring rupanya menimbulkan permasalahan tersendiri. Tujuan dari kegiatan ini adalah guna memberikan edukasi kepada masyarakat terkait bagaimana proses pembelajaran selama masa Pandemi melalui kegiatan pengabdian masyarakat serta memberikan solusi permasalahan pembelajaran jarak jauh khususnya bagi guru dan siswa yang mengalami beberapa kendala dalam pembelajaran jarak jauh, melalui media pembelajaran daring (dalam jaringan). Metode dilakukan dengan memberikan penyuluhan dan simulasi kepada guru dan siswa di SDN Harapan Jaya IX Bekasi. Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah berupa pengetahuan dan keterampilan dalam memecahkan permasalahan pembelajaran jarak jauh selama masa pandemi Covid 19.

 

Kata Kunci: Dinamika, Pembelajaran Jarak Jauh, Covid 19.

 

 

ABSTRACT

 

The government has issued various policies to deal with the Covid-19 pandemic. Since it was announced on March 2, 2020, the existence of Indonesian citizens who were exposed to Covid-19 has changed the order of life in society, until now. It is not only the economic sector that has an impact, but also in the education sector, new problems have emerged that require the learning process of teachers and students to be temporarily carried out from home. This needs to be done to minimize mass physical contact, to be able to break the chain of spreading the Covid-19 virus, however, the implementation of online learning seems to cause its own problems. The purpose of this activity is to provide education to the community regarding the learning process during the Pandemic through community service activities and provide solutions to distance learning problems, especially for teachers and students who experience some obstacles in distance learning, through online learning media (on the network). The method is carried out by providing counseling and simulations to teachers and students at SDN Harapan Jaya IX Bekasi. The results of this community service activity are in the form of knowledge and skills in solving distance learning problems during the Covid 19 pandemic.

 

Keywords: Dynamics, Distance Learning, Covid 19

Kata Kunci : Pendidikan; Penyuluhan; Dinamika; Pembelajaran Jarak Jauh

  1. Anonim. (2009). Undang Undang SISDIKNAS. Bandung: Fokusmedia.
  2. Arifa, F. N. (2020). “TANTANGAN PELAKSANAAN KEBIJAKAN BELAJAR DARI RUMAH DALAM MASA DARURAT COVID-19.
  3. Chalil, A., & Latuconsina, H. (2008). Pembelajaran Berbasis Fitrah (1st ed.). Jakarta: Balai Pustaka.
  4. Danial, A., Endang., & Wasriah, N. (2009). Metoda Penulisan Karya Ilmiah. Bandung: Laboratorium PKn UPI.
  5. Fitriansyah, F. (2020). Using Announcing Learning Videos In Improving Student Learning Outcomes. Jurnal Dikdas, 8, 87–93.
  6. Fitriansyah, F., & Aryadillah. (2020). Penggunaan Telegram Sebagai Media Komunikasi Dalam Pembelajaran Online. Cakrawala, 20(2), 111–117.
  7. Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19. (2019). Protokol Percepatan Penanganan Pandemi Covid-19 (Corona Virus Disease 2019).
  8. Hartanto, W. (2015). Penggunaan E-Learning Sebagai Media Pembelajaran. Jember.
  9. Indah, Furin, F. (2010). “Makalah Belajar dan Pembelajaran: Komponen Pembelajaran.”
  10. Junedi, B., Mahuda, I., & Kusuma, J. W. (2020). Optimalisasi Keterampilan Pembelajaran Abad 21 Dalam Proses Pembelajaran Pada Guru MTs Massaratul Mut’allimin Banten. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 16(1), 63–72.
  11. Komalasari, K. (2010). Pembelajaran Kontekstual: Konsep dan Aplikasi. Bandung: PT Refika Aditama.
  12. Mamluah, S. K., & Maulidi, A. (2021). Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di Masa Pandemi COVID-19 di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 869–877.
  13. Mangunwijaya, F. (2007). Kurikulum yang Mencerdaskan Visi 2030 dan Pendidikan Alternatif. Jakarta: Kompas Media Nusantara.
  14. Moh.Roqib. (2009). Ilmu Pendidikan Islam: Pengembangan Pendidikan Integratif di Sekolah Keluarga dan Masyarakat. Yogyakarta: LkiS.
  15. Mulyana. (2020). Pembelajaran Jarak Jauh Era Covid-19 (Pertama). Jakarta: LITBANGDIKLAT PRESS.
  16. PERMENDIKNAS No 41 Tahun 2007 Tentang Standar Proses.
  17. Pratama, R. (2010). “Komponen Pembelajaran.” Malang.
  18. Prawiyogi, A. G, Purwanugraha, A., Fakhry, G., & Firmansyah, M. (2020). Efektifitas Pembelajaran Jarak Jauh Terhadap Pembelajaran Siswa di SDIT Cendekia Purwakarta. Jurnal Pendidikan Dasar, 11(01), 94–101.
  19. Prayitno. (2009). Dasar Teori dan Praksis Pendidikan. Jakarta: Grasindo.
  20. Putria, H., Maula, L. H., & Uswatun, D. A. (2020). Analisis Proses Pembelajaran Dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi COVID-19 pada Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 861–872. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.460
  21. Sembiring, M. G. (2009). Mengungkap Rahasia dan Tips Manjur Menjadi Guru Sejati (2nd ed.). Yogyakarta: Best Publisher.
  22. Simamora, N. R. H. (2009). Buku Ajar Pendidikan Keperawatan. Jakarta: EGC.
  23. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kombinasi (Edisi 9). Bandung: CV Alfabeta.
  24. Suparman, A. (2012). Panduan Para Pengajar & Inovator Pendidikan Desain Instruksional Modern. Jakarta: Erlangga.
  25. Tim Pengembang Ilmu Pendidikan FIP-UPI. (2007). Ilmu dan Aplikasi Pedidikan, Bagian 1 Ilmu Pendidikan Teoretis. In Handbook (2nd ed.). Bandung: PT IMPERIAL BHAKTI UTAMA.
  26. Wahyudi, Rufiana, I. S., & Nurhidayah, D. A. (2020). Alternatif Penilaian di Masa Pandemi Covid 19. Quizizz, 8(2), 95–108.
  27. Widodo, C. S., & Jasmadi STP. (2008). Panduan Menyusun Bahan Ajar Berbasis Kompetensi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
  28. Wijoyo, H., & Indrawan, I. (2020). Model Pembelajaran Menyongsong New Era Normal Pada Lembaga Paud Di Riau. Jurnal Sekolah, 4(3), 205–212.