Pengaruh Nilai Tukar terhadap Harga Saham Sektor Consumer Goods Industry yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Asti Mustika Aeni Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Islam Bandung

DOI:

https://doi.org/10.29313/jra.v1i2.415

Keywords:

Consumer Good Industry, Nilai Tukar, Harga Saham

Abstract

Abstract. This study aims to examine the effect of the exchange rate on stock prices in Indonesia the time of the Covid-19 pandemic. The population in this study is the consumer goods industry sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange. This research period is 6 months namely from February 2020 to July 2020. Data collection is based on The world and Indonesia's economic conditions are weakening due to the Covid-19 pandemic and based on the phenomenon that the consumer goods industry business suffers losses in the midst of the Covid-19 pandemic. This study uses linear regression analysis with SPSS 23. The results show that the exchange rate has no effect to the stock price of companies engaged in the consumer goods industry sector which listed on the Indonesia Stock Exchange

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh nilai tukar terhadap harga saham di masa pandemi Covid-19. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor consumer goods industry yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Periode penelitian ini selama 6 bulan yaitu dari febuari 2020 sampai dengan juli 2020. Pengambilan data didasarkan kondisi ekonomi dunia dan Indonesia yang sedang melemah akibat pandemi Covid-19 dan berdasarkan fenomena bahwa bisnis consumer goods industry mengalami kerugian tengah pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear dengan SPSS 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai tukar tidak berpengaruh terhadap harga saham perusahaan yang bergerak di sektor consumer goods industry yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Downloads

Published

2021-12-23